Benang Merah di Balik Puluhan Kasus Covid-19 di Liga 1 & Timnas Indonesia!

Reno Kusdaroji Selasa, 1 Februari 2022 | 16:45 WIB
Latihan skuat timnas Indonesia (skuad timnas Indonesia) di Lapangan Samudra, Bali, 29 Januari 2022. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Hal tersebut dikonfirmasi langsung oleh dokter klub Persib Bandung, Rafi Ghani

Meski begitu, pihak klub tak mengumumkan nama pemain yang positif covid-19.

Baca Juga: 9 Pemainnya Positif Covid-19, Persib Tunda Laga Melawan Persikabo?

3. Arema FC

Arema FC menjadi tim Liga 1 pertama yang mengumumkan kasus positif covid-19.

Hal tersebut tak diumumkan langsung oleh pihak Arema FC sendiri, melainkan melalui keterangan Gubernur Bali, I Wayan Koster.

Pada Kamis (20/1/2022), I Wayan Koster mengatakan bahwa lima pemain Arema FC terkonfirmasi psotif covid-19.

Adapun sampai saat ini, masih belum diketahui identitas dari kelima pemain Arema FC yang sempat terpapar virus covid-19 itu.

Baca Juga: Jauh-jauh ke Singapura, Khabib Nurmagomedov Malah Positif Covid-19

4. Persebaya Surabaya



Source : kompas
Penulis : Reno Kusdaroji
Editor : Reno Kusdaroji
Video Pilihan