Diwarnai Gol Dramatis, Timnas Vietnam Hancurkan Skuad China di Kualifikasi Piala Dunia 2022

Ananda Lathifah Rozalina Selasa, 1 Februari 2022 | 21:04 WIB
skuad timnas Vietnam untuk Piala AFF 2020. ()

Meski begitu, satu gol itu jelas tak cukup untuk membuat China membalik keadaan.

Baca Juga: Awalnya Diremehkan Bersama Indonesia, Tim Ini Sukses Tembus Semifinal Piala Asia Wanita 2022 Secara Dramatis

Vietnam pun berhasil memenangkan laga kali ini dengan skor dan mengumpulkan poin kemenangan pertama mereka.

Meski poin tersebut tak cukup untuk mengatrol posisi mereka dari dasar klasemen, Vietnam berhasil menyelamatkan wajah mereka dengan menang atas China dan mengoleksi poin kemenangan.

Sementara itu, kemenangan Vietnam ini juga membuat harapan Park Hang-seo sebelum laga terwujud.

Dalam sesi konferensi pers, pelatih asal Korea Selatan itu mengaku jika dia dan anak asuhnya sudah mempersiapkan diri dengan baik dan bertekad meraih kemenangan dalam laga kontra China tersebut.

"Pertandingan berlangsung pada hari pertama Tahun Baru Imlek, saya mengerti penggemar sangat tertarik, menunggu dan mengharapkan tim pada kesempatan ini," tutur Park dalam konferensi pers jelang pertandingan sebagaimana dilansir dari Vnexpress.

"Para pemain saya dan saya sama-sama siap dan bertekad untuk menang melawan China."

Terlepas dari hasil positif laga kali ini, Timnas Vietnam masih memiliki dua laga tersisa menghadapi Oman dan Jepang.

Baca Juga: Buka Kembali Luka Lama Thailand, Pelatih Vietnam Bertekad Raih Kemenangan Kontra China

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaStylo (@bolastylo)



Source : berbagai sumber
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan