Dua gol tambahan FK Senica muncul di pertengahan babak pertama dan babak kedua, lewat Milan Jurdik pada menit ke-17 dan Raphael Anaba.
Baca Juga: Kemana Bola Hasil Sepakan Kepa Arrizabalaga di Final Piala Liga Inggris?
Egy Maulana Vikri sejatinya juga bermain, namun baru dimasukkan pada babak kedua dan sukses memperoleh dua peluang yang belum berbuah gol.
Performa ciamik Witan dan Egy masih dibutuhkan FK Senica setelah lepas dari babak `16 besar Liga Slovakia, kesempatan berjumpa tim-tim besar liga tersebut.
Kedua pemain muda Indonesia itu musim ini memang menjadi andalan FK Senica untuk lini serang tim.
Tak pelak jatah bermain yang lebih banyak tentu bisa didapatkan oleh Witan dan Egy, keduanya hanya perlu memanfaatkan.
Baca Juga: Bongkar Selalu Bertengkar dengan Pique, Shakira: Dia Seperti Tentara!
Source | : | FK Senica |
Penulis | : | Eko Isdiyanto |
Editor | : | Eko Isdiyanto |