“Mengapa mereka harus melakukan ini? apa hanya gara-gara laga Vietnam U-19 vs Thailand U-19?.
Baca Juga: Debat Netizen Vietnam Soal Indonesia Keluar dari AFF, Saling Adu Dukungan dan Nyinyiran
"Apa yang dilakukan Vietnam dan Thailand merupakan hal yang legal, tak ada aturan yang dilanggar." imbuhnya.
Selain itu Soha.vn juga menyertakan komentar dari eks pelatih timnas Malaysia dan Persipura Jayapura, Raja Isa.
Menurut Raja Isa, keputusan yang diambil merupakan hasil dari emosi sesaat yang datang dari sakit hati usai kegagalan di Piala AFF U-19 2022.
Hal ini menjadi bukti bagaimana Vietnam seperti belum rela Indonesia meninggalkan AFF dan bergabung ke EAFF.
Baca Juga: Darwin Nunez Ngamuk Cetak 4 Gol dalam 42 Menit, Juergen Klopp Puji Habis-habisan
Kedua negara ini memang rival, disamping banyaknya tim-tim yang juga bersaing menjadi nomor satu di ASEAN.
Thailand dan Malaysia juga, meski begitu dalam beberapa tahun terakhir Indonesia selalu dihadang oleh Vietnam yang dikomandoi Park Hang-seo.