Aremania-Bobotoh Kini Bak Keluarga, Kisah Nyata Suporter Maung Bandung

Eko Isdiyanto Selasa, 13 September 2022 | 20:33 WIB
Para pemain Persib Bandung saat selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Arema FC dalam laga pekan kesembilan Liga 1 2022-2023, di Stadion Kanjuruhan, Kepanjen, Kabupaten Malang, Minggu (11/9/2022). (PERSIB)

"Jadi merasa sudah keluarga gitu." imbuhnya.

Baca Juga: Kabar Buruk Persib Bandung Pasca Insiden Horor di Kanjuruhan

Selama pertandingan, Hafid mengaku kedua suporter memang saling berbalas nyanyian, pun dengan ejekan ketika salah satu tim berhasil mencetak gol.

Namun kondisi tetap kondusif, tidak ada hal aneh yang berujung keributan dan justru Hafid dibuat kagum dengan Aremania saat tim mereka harus kalah dari Persib.

Menurutnya Arema memberi tepuk tangan dan selamat untuk kemenangan Persib, begitulah sepenggal kisah menarik dari salah satu Bobotoh selama berada di Malang lalu.

"Waktu itu bobotoh ada diantara Aremania, tapi beda tidak menyampur, diapit gitu kita, pembatasnya cuma pager besi sama kepolisian yang berjaga sih," kata Hafid.

Baca Juga: Mengenal Pasangan Baru Dewi Bulu Tangkis Malaysia, Sosok yang Pernah Bikin Bagas/Fikri Gigit Jari

"Di sana kita seperti biasa nyanyi-nyanyi membela tim masing-masing, saling bales nyanyian, waktu Persib kebobolan sepertinya balas mereka mengejek kita.

"Dan kita imbang kita bales lagi ejekan, jadi seperti support lainnya, ga ada yang aneh-aneh. Walaupun kemarin kita menang, mereka tetap saja tidak emosi.

"Malah kita disambut dan mereka mengucapkan terimakasih, tidak ada yang ngehina kami disana, malah mereka semua bertepuk tangan memberikan selamat kepada Persib." imbuhnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)



Source : Jabar.tribunnews.com
Penulis : Eko Isdiyanto
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan