Dikalahkan Chico, Tunggal Putra Hong Kong Tersihir Gilanya Istora Senayan

Eko Isdiyanto Minggu, 29 Januari 2023 | 08:06 WIB
Tunggal putra asal Hong Kong, Ng Ka Long Angus, usai bertanding melawan Chico Aura Dwi Wardoyo pada semifinal Indonesia Masters 2023 di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu (28/1/2023). (BOLASPORT.COM/MUHAMAD HUSEIN)

"Tidak, saya tidak merasa tertekan sama sekali. Ini adalah pertama kali saya merasakan semifinal di Istora, ini menyenangkan," imbuhnya.

Baca Juga: Memuji Atau Menantang? Ini Komentar Shi Yu Qi Usai Ditaklukkan Jojo di Semifinal Indonesia Masters 2023

Sementara itu, tunggal putra Hong Kong ini tak menyangka Chico mampu membalikkan keadaan padahal ia sudah berhasil mengamankan gim pertama.

Berbagai cara dilakukan Ka Long Angus untuk menerobos pertahanan Chico, namun tunggal putra Indonesia itu seolah tak mampu ditembus.

"Sebenarnya saya sudah memberikan kemampuan yang saya punya. Saya sudah berjuang. Tapi memang saya tidak menyangka bisa menyusul saat saya sudah unggul." imbuhnya.

Dengan begitu Indonesia resmi nyegel satu gelar di nomor tunggal putra, torehan yang sebelumnya diraih Ginting pada 2018.

Baca Juga: Indonesia Masters 2023 - Lolos Final Secara Dramatis, Chico Ungkap Kunci Kemenangannya Hadapi Ng Ka Long Angus



Source : bolastylo.bolasport.com,Antaranews.com
Penulis : Eko Isdiyanto
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan