Stop Konsumsi Telur Bareng 4 Makanan Ini, Bikin Tubuh Sengsara

Ananda Lathifah Rozalina Rabu, 8 Februari 2023 | 10:00 WIB
Stop konsumsi telur dengan sederet bahan makanan ini (Anna Shvets/pexels)

BOLASTYLO.COM - Telur ternyata tidak baik jika dikonsumsi beberapa bahan lain secara bersamaan.

Telur menjadi salah satu bahan makanan yang banyak dikonsumsi oleh orang Indonesia.

Namun, tahukah kamu telur ternyata tidak baik jika dikonsumsi secara bersamaan dengan beberapa bahan makanan lain.

Pasalnya, kombinasi itu akan memberikan dampak buruk pada kesehatan tubuh manusia.

Susu kedelai

Susu kedelai dan telur mungkin sama-sama sumber protein yang sehat, tapi kombinasi dua bahan ini akan berdampak buruk pada tubuh.

Jika mengonsumsi susu kedelai bersamaan dengan telur, jumlah protein dalam tubuh akan meningkat dengan cepat.

Baca Juga: Waspada! 3 Makanan Ini Picu Sakit Perut, Nomor 2 Disukai Banyak Orang

Kondisi ini lantas membuat tubuh sulit menyerapnya.

Teh



Source : Kompas.com
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan