Kumpulan Insiden Tak Terduga Piala Asia U-19 2018, Nomor 1 Mengerikan

Ananda Lathifah Rozalina Sabtu, 27 Oktober 2018 | 21:46 WIB
Sejumlah pemain Timnas U-19 Indonesia merayakan gol Witan Sulaeman ke gawang Timnas U-19 Uni Emirat (HERUDIN)

4. Lagu kebangsaan Korea Selatan tertukar

Sebelum tiang gawang, Korea Selatan juga sempat mengalami insiden saat menghadapi Yordania Senin, (22/10/2018).

Kala sesi pemutaran lagu nasional sebelum pertandingan, lagu kebangsaan Korea Selatan yang berjudul Aegukga, salah diputar menjadi lagu kebangsaan Korea Utara, Aegukka.

Para pemain muda Korea Selatan dan staff kepelatihan di bangku cadangan pun tampak kebingungan.

Setelah diam beberapa saat, lagu kebangsaan Korea Selatan akhirnya diputar dengan benar kemudain.

3.Kapten Timnas U-19 Uni Emirat Arab ogah jabat tangan dengan Kapten Timnas U-19 Qatar

Pertandingan perdana babak penyisihan Grup A Piala Asia U-19 2018 antara timnas U-19 Uni Emirat Arab dan Qatar diduga diwarnai nuansa politis.

Hal tersebut terlihat kala Kpaten Timnas U-19 UEA, Omar Ahmad, menolak untuk berjabat tangan dengan kapten Qatar, Nasser Abdulsalam.

Diduga hal tersebut terjadi karena tensi politik kawasan Timur Tengah yang tengah tinggi.

2. Pelatih Timnas U-19 UEA enggan menerima jabat tangan pelatih Timnas U-19 Indonesia.



Source : bolasport
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Muhammad Shofii
Video Pilihan