Register | Login
  • HotNow
  • Style
  • Bugar
  • WAGs
  • Home
  • HOTNOW

Cristiano Ronaldo Dapat Dukungan dari Khabib Nurmagomedov saat Jalani Pemulihan Cedera

Aziz Gancar Widyamukti - Minggu, 31 Maret 2019 | 10:42 WIB
Ekspresi megabintang timnas Portugal, Cristiano Ronaldo, dalam laga Grup B Kualifikasi Piala Eropa 2020 melawan timnas Serbia di Estadio do Sport Lisboa e Benfica, Senin (25/3/2019).
MNBRMADRID
Ekspresi megabintang timnas Portugal, Cristiano Ronaldo, dalam laga Grup B Kualifikasi Piala Eropa 2020 melawan timnas Serbia di Estadio do Sport Lisboa e Benfica, Senin (25/3/2019).

BolaStylo.com - Petarung UFC, Khabib Nurmagomedov, menyampaikan dukungan kepada Cristiano Ronaldo yang kini sedang berjuang untuk sembuh dari cedera.

Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, saat ini sedang menjalani masa pemulihan seusai mendapat cedera hamstring ketika memperkuat timnas Portugal.

Cristiano Ronaldo mngalami cedera kala timnas Portugal melawan Serbia pada laga Grup B Kualifikasi Piala Eropa 2020.

Sebagai upaya penyembuhan, Cristiano Ronaldo sempat pergi ke Barcelona untuk melakukan pengecekan lebih lanjut agar mengetahui tingkat cedera yang dialaminya.

Baca Juga : Kejar Waktu untuk Sembuh, Cristiano Ronaldo Jalani Terapi Cedera dengan Berenang

Setelahnya, sang megabintang Juventus itu kembali ke Turin pada Kamis (28/3/2019).

Dua hari berselang, Ronaldo semakin menunjukkan motivasinya untuk segera pulih dari cedera yang membekapnya.

Kapten timnas Portugal itu menjalani program pemulihan cedera dengan metode berenang.

Baca Juga : Dapat Ancaman Pembunuhan, Victor Lindelof Lewatkan Kemenangan Manchester United

Hal itu diketahui dari sebuah video singkat yang diunggah Ronaldo melalui akun Instagram miliknya pribadi.

  • 1/
  • 2/
  • Show all
  • Cristiano ronaldo

  • Portugal

  • Serbia

  • Juventus

  • Khabib nurmagomedov

  • Kualifikasi piala eropa 2020

Source : BolaStylo
Penulis : Aziz Gancar Widyamukti
Editor : Aziz Gancar Widyamukti

PROMOTED CONTENT

VIDEO PILIHAN

KOMENTAR

ARTIKEL TERKAIT

  • Media Asing Soroti Teknologi Baru yang Dipakai Wasit pada Laga Persija Jakarta Vs Kalteng Putra

  • Reporter Cantik yang Dilecehkan dan Dicium Kubrat Pulev Ternyata Seorang Koki Sushi

  • Meski Sumber Nutrisi, Buah Apel Tak Boleh Dikonsumsi Dua Orang dalam Kondisi Ini

  • Kabar Terbaru Kecelakaan Pesawat Emiliano Sala, Sang Pilot Ternyata Tak Punya Izin Terbang Malam

  • Awal Mula Muncul Ide Hujan Boneka pada Laga Persebaya Surabaya Vs Tira-Persikabo

Popular

Thailand Open 2021 - Tunggal Putra Denmark Minta Indomie Jutaan Lusin Jika Sukses Balaskan Dendam Anthony Ginting
HotNow Thailand Open 2021 - Tunggal Putra Denmark Minta Indomie Jutaan Lusin Jika Sukses Balaskan Dendam Anthony Ginting
Begini Komentar Penakluk Shesar Hiren Rhustavito Usai Coba Mie Instan Asal Indonesia
HotNow Begini Komentar Penakluk Shesar Hiren Rhustavito Usai Coba Mie Instan Asal Indonesia
Thailand Open 2021 - Meski Wakil Indonesia Berguguran, Pasangan Ini Beri Kejutan di Laga Pamungkas
HotNow Thailand Open 2021 - Meski Wakil Indonesia Berguguran, Pasangan Ini Beri Kejutan di Laga Pamungkas
Ketika Pelatih AC Milan Masih Saja Dibuat Terkejut Zlatan Ibrahimovic
HotNow Ketika Pelatih AC Milan Masih Saja Dibuat Terkejut Zlatan Ibrahimovic
Jadwal Thailand Open 2021 - Menanti Kejutan 3 Wakil Tersisa Indonesia
HotNow Jadwal Thailand Open 2021 - Menanti Kejutan 3 Wakil Tersisa Indonesia
Kisah Miris Eks Gelandang Persib, Ketika Undangannya Diabaikan Para Pemain Real Madrid
HotNow Kisah Miris Eks Gelandang Persib, Ketika Undangannya Diabaikan Para Pemain Real Madrid
Keajaiban! Perubahan Man United Buat Pria Depresi Ini Tak Bunuh Diri
HotNow Keajaiban! Perubahan Man United Buat Pria Depresi Ini Tak Bunuh Diri
Rekor Tak Terkalahkan Liverpool Runtuh Lewat Penalti, Alisson Ngamuk!
HotNow Rekor Tak Terkalahkan Liverpool Runtuh Lewat Penalti, Alisson Ngamuk!
Link Live Streaming Thailand Open 2021 - Hafiz/Gloria! Waspada Wakil Malaysia
HotNow Link Live Streaming Thailand Open 2021 - Hafiz/Gloria! Waspada Wakil Malaysia
Ini Dia Sosok yang Bantu Witan Sulaeman Cetak Gol Pertamanya untuk Klub Serbia
HotNow Ini Dia Sosok yang Bantu Witan Sulaeman Cetak Gol Pertamanya untuk Klub Serbia

Tag Popular

#Agnes Amelinda

#Kevin Sanjaya Sukamuljo

#Marcus Fernaldi Gideon

#Thailand Open 2021

#Live Streaming

#Daniel Marthin

#Leo Rolly Carnando

#Naturalisasi

#Anthony Sinisuka Ginting

#Lauren Hashian

x

GridNetwork

Beauty Date | Bobo | Bolanas | Bolasport | BolaStylo | CewekBanget | Fotokita | Grid Fame | Grid Games | Grid Health | Grid Hot | Grid Motor | Grid Pop | Grid Star | Grid.ID | Gridoto | Hai | HIts | Hype | iDEA | Info Komputer | Intisari | Jip.co.id | Juara | Kids | Kitchenesia | MakeMac | Motorplus | Nakita | National Geographic | Nextren | Nova | Otofemale | Otomania.com | Otomotifnet.com | Otorace | Otoseken | Sajian Sedap | Sosok | Sportfeat | Stylo | Suar | SuperBall | Video | Wiken | Gridvoice | GRID Story Factory | Gramedia.com | Gramedia Digital | KG Media

Hak Cipta © Bolastylo.id 2021 About Us | Editorials | Privacy Policy | Pedoman Media Siber | Contact Us