Danny yang tak sengaja terkena bola sambaran Kevin terlihat sempat memegangi wajahnya.
Melihat kejadian itu, tanpa pikir panjang Kevin pun bergegas meminta maaf kepada Danny.
View this post on Instagram
Tak hanya meminta maaf, Kevin langsung menerobos net untuk meminta maaf dan memastikan kondisi Danny baik-baik saja.
Momen tersebut juga sekaligus menjadi akhir bagi perjalanan wakil Singapura, Danny/Terry di ajang Badminton Asia Championship 2019.
Baca Juga : 6 Manfaat Mengonsumsi Ikan Teri, dari Kecerdasan hingga Kecantikan
Sementara itu, Marcus/Kevin melenggang ke babak perempat Badminton Asia Championship 2019.
Setelah pada babak kedua sukses menyingkirkan wakil Hong Kong, Chang Tak Ching/Yeung Ming Nok dengan skor 21-18, 21-18.
Source | : | bolastylo.bolasport.com |
Penulis | : | Eko Isdiyanto |
Editor | : | Eko Isdiyanto |
KOMENTAR