Pengedar tersebut juga menyebutkan jika Skopolamin lebih buruk dari antraks.
Skopolamin dapat menghilangkan ingatan penggunanya.
Selain itu, jika terkonsumsi dalam dosisi tinggi bisa menyebabkan kematian.
Susunan kimia skopolamin bisa menyebabkan halusinasi yang kuat.
Saking berbahaya efek skopolamin, ibu-ibu di Kolombia kabarnya sampai memperingatkan anak-anak mereka untuk tidak tertidur di bawah pohon kecubung.
Artikel ini telah tayang di Grid.id dengan judul "Tumbuh di Indonesia, Tanaman ini Disebut sebagai Narkoba yang Punya Efek Paling Mengerikan"
View this post on Instagram
Source | : | grid |
Penulis | : | Ananda Lathifah Rozalina |
Editor | : | Ananda Lathifah Rozalina |
KOMENTAR