Register | Login
  • HotNow
  • Style
  • Bugar
  • WAGs
  • Home
  • HOTNOW

Ini Dampak Apabila Brexit Sudah Berlaku, Lionel Messi Bakal Kesulitan Main di Inggris

Fauzi Handoko Arif - Sabtu, 5 Oktober 2019 | 17:40 WIB
Megabintang FC Barcelona, Lionel Messi.
TWITTER.COM/CHAMPIONSLEAGUE
Megabintang FC Barcelona, Lionel Messi.

BolaStylo.com - Sejumlah pemain non-Eropa termasuk Lionel Messi mungkin akan sulit masuk ke Inggris apabila Brexit benar-benar terjadi.

Sebelum terjadinya brexit, Lionel Messi mungkin adalah salah satu pemain yang selalu mengalami hal sial di Inggris.

Pada musim lalu di Liga Champions, Barcelona harus menerima kekalahan setelah dibantai oleh Liverpool dengan skor 4-0 di Stadion Anfield.

Sebelum itu, Lionel Messi juga pernah mengalami sial setelah menerima tekel keras dari pemain Manchester United, Chris Smalling.

Setelah brexit benar-benar berlangsung, kemungkinan Messi akan membuat heboh dunia sepak bola.

Baca Juga: Terungkap Alasan Emery Rela Melepas Jack Wilshere dan Aaron Ramsey Secara Gratis

Pasalnya apabila ada pertandingan Barcelona menuju Inggris, pemain asal Argentina itu bisa saja dicekal dilarang masuk ke negara tersebut.

Hal ini berdasarkan perkataan dari pengacara imigrasi dari perusahaan Lewis Silkin, Andrew Osbourne, yang telah memberikan peringatan kala pemain non-Eropa, setelah Inggris keluar dari Uni Eropa.

"Ada titik khusus di sekitar pertandingan Eropa," kata Osbourne dikutip BolaStylo.com dari Give Me Sport.

"Jika Anda adalah warga negara Uni Eropa dengan (memiliki) hukuman pidana, Anda dapat melakukan perjalanan ke Inggris, selama Anda tidak dianggap sebagai ancaman terhadap keamanan nasional."

  • 1/
  • 2/
  • Show all
  • Barcelona

  • Liverpool

  • Inggris

  • Brexit

  • Lionel messi

Source : givemesport.com
Penulis : Fauzi Handoko Arif
Editor : Aziz Gancar Widyamukti

PROMOTED CONTENT

VIDEO PILIHAN

KOMENTAR

ARTIKEL TERKAIT

  • Live Streaming Indonesia Open 2019 - 7 Wakil Indonesia Perebutkan Tiket Final!

  • Akibat Cairan Mengandung THC, Angka Penyakit Akibat Vape Meningkat

  • Cristiano Ronaldo: Saya Bukan Orang Gila yang Terobsesi dengan Latihan Tapi....

  • Ole Gunnar Solskjaer: Lupakan Masa Lalu, Ini Era Berbeda!

  • Miliki Ibu Posesif, Pemain Manchester City Tak Bebas Senang-senang Bareng Pacar

Popular

Jadwal Semifinal Thailand Open 2021 - Kans Anthony Ginting Balaskan Dendam Jojo
HotNow Jadwal Semifinal Thailand Open 2021 - Kans Anthony Ginting Balaskan Dendam Jojo
Performa Menanjak, Ibrahimovic Sebut Wonderkid AC Milan Prospek Cerah
HotNow Performa Menanjak, Ibrahimovic Sebut Wonderkid AC Milan Prospek Cerah
Egy Maulana Vikri Main, Lechia Gdansk Pesta Gol di Bawah Guyuran Salju
HotNow Egy Maulana Vikri Main, Lechia Gdansk Pesta Gol di Bawah Guyuran Salju
Link Live Streaming Thailand Open 2021 - Konsistensi Leo/Daniel Diuji
HotNow Link Live Streaming Thailand Open 2021 - Konsistensi Leo/Daniel Diuji
Istri Ex-Bintang Man United Pamer Foto Tanpa Busana Demi Hal Gila Ini
WAGs Istri Ex-Bintang Man United Pamer Foto Tanpa Busana Demi Hal Gila Ini
Sebut Liverpool Fenomenal, Sir Alex Ferguson Bersyukur Pensiun dari Manchester United
HotNow Sebut Liverpool Fenomenal, Sir Alex Ferguson Bersyukur Pensiun dari Manchester United
Rekor Baru Lagi, Cristiano Ronaldo Samai Torehan 63 Tahun di Juventus
HotNow Rekor Baru Lagi, Cristiano Ronaldo Samai Torehan 63 Tahun di Juventus
Berbekal 3 Rubber Game & 2 Perang Saudara, Youngster Indonesia Diuji Lagi di Semi Final Thailand Open I 2021
HotNow Berbekal 3 Rubber Game & 2 Perang Saudara, Youngster Indonesia Diuji Lagi di Semi Final Thailand Open I 2021
Wayne Rooney Umumkan Pensiun, Ini Catatan Fantastis dalam Kariernya
HotNow Wayne Rooney Umumkan Pensiun, Ini Catatan Fantastis dalam Kariernya
Fan Man United Garis Keras, Fergie Pakai Cara Unik Puji Liverpool
HotNow Fan Man United Garis Keras, Fergie Pakai Cara Unik Puji Liverpool

Tag Popular

#Live Streaming

#Thailand Open 2021

#Link

#Ac Milan

#Hendra Setiawan

#Kidambi Srikanth

#Kimmy Jayanti

#Manchester United

#Mario Mandzukic

#Jadwal

x

GridNetwork

Beauty Date | Bobo | Bolanas | Bolasport | BolaStylo | CewekBanget | Fotokita | Grid Fame | Grid Games | Grid Health | Grid Hot | Grid Motor | Grid Pop | Grid Star | Grid.ID | Gridoto | Hai | HIts | Hype | iDEA | Info Komputer | Intisari | Jip.co.id | Juara | Kids | Kitchenesia | MakeMac | Motorplus | Nakita | National Geographic | Nextren | Nova | Otofemale | Otomania.com | Otomotifnet.com | Otorace | Otoseken | Sajian Sedap | Sosok | Sportfeat | Stylo | Suar | SuperBall | Video | Wiken | Gridvoice | GRID Story Factory | Gramedia.com | Gramedia Digital | KG Media

Hak Cipta © Bolastylo.id 2021 About Us | Editorials | Privacy Policy | Pedoman Media Siber | Contact Us