Dengan usia mudanya, An mengaku tak takut apapun.
"Fakta saya masih muda menolong banyak karena saya tidak takut dengan apapun," tambah An.
Selain mengaku karena usia, kunci kesuksesan An mampu revans dari Marin adalah karena ia belajar banyak dari kekalahannya di Denmark Open 2019 pekan lalu.
"Saya belajar banyak dari Denmark, saya tidak seharusnya agresif padanya. Itu menolong saya hari ini. Untuk mengontrol kecepatan dan mengurangi serangan," lanjut An.
Dengan kemenangannya kali ini, An mengukir sejarah menjadi pebulu tangkis termuda yang menjuarai BWF World Tour Super 750.
Baca Juga: Lihat Conor McGregor Kembali Bikin Gara-gara, Ayah Khabib Nurmagomedov Ikut Angkat Bicara
View this post on Instagram
Source | : | BWF |
Penulis | : | Ananda Lathifah Rozalina |
Editor | : | Ananda Lathifah Rozalina |
KOMENTAR