Register | Login
  • HotNow
  • Style
  • Bugar
  • WAGs
  • Home
  • HOTNOW

Surat Kabar Italia Rilis Pembelaan Terkait Headline 'Black Friday'

Mutiara Kurnia Gusti - Jumat, 6 Desember 2019 | 18:29 WIB
Headline surat kabar Italia yang kontroversial, dengan foto Romelu Lukaku dan Chris Smalling yang dijuluki 'Black Friday'.
Twitter/@FOXFOOTBALL
Headline surat kabar Italia yang kontroversial, dengan foto Romelu Lukaku dan Chris Smalling yang dijuluki 'Black Friday'.

BolaStylo.com - Surat kabar Italia merilis pembelaan terkait headline kontroversial mereka yang berjudul 'Black Friday'.

Corriere dello Sport telah mengeluarkan pembelaan untuk headline ofensif mereka 'Black Friday' dengan foto Chris Smalling dan Romelu Lukaku.

Headline yang diluncurkan kemarin ini dalam rangka menyambut bigmatch dari dua raksasa Italia antara Inter Milan melawan AS Roma.

Surat kabar Italia tersebut mendapatkan kecaman dari berbagai pihak karena dianggap rasisme.

Para penggemar menunjukkan rasa jijik mereka di media sosial.

Baca Juga: Romelu Lukaku dan Chris Smalling Jadi Headline 'Black Friday' Surat Kabar Italia

Menanggapi hal tersebut, Corriere dello Sport mengeluarkan pembelaan lewat headline di surat kabar terbaru mereka hari ini.

Tajuknya berbunyi; "Siapa yang kamu panggil rasis? Lynching dari sebuah surat kabar yang selama seabad telah membela kebebasan dan kesetaraan,".

Surat kabar tersebut menolak untuk mengeluarkan pernyataan maaf atas headline kontroversial mereka dengan foto dua mantan pemain Manchester United.

Romelu Lukaku memberikan tanggapannya lewat Twitter yang menyebut bahwa 'Black Friday' adalah headline paling bodoh yang pernah dia baca.

Oh my. Il Corriere dello Sport have sunk new depths. They claim they are being "lynched" and highlighted all the times they called out racism. They just don't get it. This is awful pic.twitter.com/fYSGmxgzNK

— Andrew Cesare (@AndrewCesare) December 5, 2019

Baca Juga: Karena 2 Hal Ini, Nama Romelu Lukaku Menjadi Trending Topic

  • 1/
  • 2/
  • Show all
  • Surat kabar

  • Rasisme

  • Inter milan

  • As roma

  • Chris smalling

  • Romelu lukaku

  • Liga italia 2019-2020

Source : bolastylo.bolasport.com
Penulis : Mutiara Kurnia Gusti
Editor : Eko Isdiyanto

PROMOTED CONTENT

VIDEO PILIHAN

KOMENTAR

ARTIKEL TERKAIT

  • Vietnam Diyakini Lolos Semifinal SEA Games 2019 karena Pemain Senior

  • Orang Terkaya Indonesia Mulai Kesulitan Cari Makan Setelah Meraih Medali Emas Asian Games 2018

  • SEA Games 2019 - Satu Keunggulan Myanmar yang Diwaspadai Gelandang Timnas U-22 Indonesia

  • SEA Games 2019 - Dihantam Kabar Buruk, Pelatih Vietnam Justru Sudah Persiapkan Amunisi Spesial untuk Laga Final!

  • SEA Games 2019 - Bawa-bawa Liga Inggris, Pelatih Myanmar Mengeluh Soal Ini!

Popular

Imbang Lawan Liverpool, Suasana Ruang Ganti Manchester United Kacau Balau
HotNow Imbang Lawan Liverpool, Suasana Ruang Ganti Manchester United Kacau Balau
Ranking World Tour Usai Thailand Open 2021 - Praveen/Melati Melesat, Ini Posisi Para Wakil Indonesia
HotNow Ranking World Tour Usai Thailand Open 2021 - Praveen/Melati Melesat, Ini Posisi Para Wakil Indonesia
Meski Gagal Juara, Praveen/Melati Dapat Hadiah Melimpah di Thailand Open 2021
HotNow Meski Gagal Juara, Praveen/Melati Dapat Hadiah Melimpah di Thailand Open 2021
Tiap Kali Lawan Anthony Ginting, Eks Nomor 1 Dunia Akui Selalu Kerepotan
HotNow Tiap Kali Lawan Anthony Ginting, Eks Nomor 1 Dunia Akui Selalu Kerepotan
VIDEO - Detik-detik Lionel Messi Pukul Pemain Athletic Bilbao
HotNow VIDEO - Detik-detik Lionel Messi Pukul Pemain Athletic Bilbao
Buat Messi Diusir untuk Kali Pertama, Penyerang Athletic Bilbao: Normal Bila Anda sedang Frustrasi
HotNow Buat Messi Diusir untuk Kali Pertama, Penyerang Athletic Bilbao: Normal Bila Anda sedang Frustrasi
Juara Thailand Open 2021, Greysia Polii Menangis Teringat Mendiang Kakak
HotNow Juara Thailand Open 2021, Greysia Polii Menangis Teringat Mendiang Kakak
Drawing Thailand Open 2021 Jilid II - Baru Babak Pertama, Indonesia Sudah Perang Saudara
HotNow Drawing Thailand Open 2021 Jilid II - Baru Babak Pertama, Indonesia Sudah Perang Saudara
Pukul Pemain Athletic Bilbao, Lionel Messi Terancam Dapat Sanksi Berat
HotNow Pukul Pemain Athletic Bilbao, Lionel Messi Terancam Dapat Sanksi Berat
Ditahan Imbang Liverpool, Legenda Manchester United Salahkan 2 Pemain Ini
HotNow Ditahan Imbang Liverpool, Legenda Manchester United Salahkan 2 Pemain Ini

Tag Popular

#Live Streaming

#Link Live Streaming

#Liverpool

#Drawing

#Toyota Thailand Open 2021

#Thailand Open 2021

#Lionel Messi

#Manchester United

#Ac Milan

#Cagliari

x

GridNetwork

Beauty Date | Bobo | Bolanas | Bolasport | BolaStylo | CewekBanget | Fotokita | Grid Fame | Grid Games | Grid Health | Grid Hot | Grid Motor | Grid Pop | Grid Star | Grid.ID | Gridoto | Hai | HIts | Hype | iDEA | Info Komputer | Intisari | Jip.co.id | Juara | Kids | Kitchenesia | MakeMac | Motorplus | Nakita | National Geographic | Nextren | Nova | Otofemale | Otomania.com | Otomotifnet.com | Otorace | Otoseken | Sajian Sedap | Sosok | Sportfeat | Stylo | Suar | SuperBall | Video | Wiken | Gridvoice | GRID Story Factory | Gramedia.com | Gramedia Digital | KG Media

Hak Cipta © Bolastylo.id 2021 About Us | Editorials | Privacy Policy | Pedoman Media Siber | Contact Us