Namun, mantan pelatih Persela ini mengaku bahwa dirinya sudah mengetahui kekuatan dan kelemahan tim asuhan Paul Munster tersebut.
"Pertandingan besok sore akan berjalan seru karena kedua tim sama-sama main confident," ungkap Aji, seperti dilansir BolaStylo.com dari laman resmi Liga 1.
"Tapi kami sudah menyiapkan pemain dimana bisa mengalahkan Bhayangkara besok," tambahnya.
Baca Juga: Hati-hati Garuda, Fans Veitnam Siap Kepung Laga Indonesia vs Vietnam Akibat Kemudahan Ini
Meski bermain tanpa dukungan langsung dari Bonek Mania, Aji meyakini bahwa timnya akan tetap tampil maksimal.
"Di setiap pertandingan ada atau tidak ada penonton kita harus menjaga kebanggaan nama Persebaya," jelasnya.
"Saya yakin Bonek masih men-support kita dari belakang dan mendoakan kita dari belakang," kata Aji.
Baca Juga: Pelatih Myanmar Bicara Sulitnya Menaklukan Indonesia di SEA Games 2019
Siapakah yang lebih unggul pada pertandingan yang akan digelar di Gelora Bung Tomo nanti?
Berikut link live streaming Persebaya Surabaya versus Bhayangkara FC pada pekan ke-31 Liga 1 2019.
Baca Juga: Vietnam Terancam Kehilangan Pilar Penting Jelang Lawan Timnas U-22 Indonesia
View this post on Instagram
Source | : | bolastylo.bolasport.com,liga-indonesia.id |
Penulis | : | Mutiara Kurnia Gusti |
Editor | : | Eko Isdiyanto |
KOMENTAR