"Ketika Anda lama tidak kalah di Eredivisie, logis jika orang-orang menganggap Anda hanya bermain 80% atau 90%,"
"Itu tidak bisa diterima dan tidak bisa dibiarkan terjadi lagi," pungkas Erik.
Sementara di sisi tim tamu, pelatih Albert Celades sadar akan kekuatan lawannya kali ini.
Dirinya menghimbau para pemain untuk meminimalisir kesalahan sendiri, dan tidak memedulikan hasil laga antara Chelsea dan Lille.
Baca Juga: Miyabi Pilih Dukung Timnas U-22 Indonesia Ketimbang Vietnam, Mungkinkah Ini Alasannya?
"Kami sadar bahwa melakukan hal yang sama dengan Chelsea memenuhi syarat kelolosan kami, tetapi kami tidak akan mengetahui pertandingan mereka," ungkapnya di sesi konferensi pers jelang pertandingan.
"Kami memiliki pendapat yang sangat baik tentang Ajax, mereka adalah salah satu tim terbaik di Eropa,"
"Besok adalah hari yang sangat penting dan tidak ada toleransi untuk kesalahan-kesalahan sendiri," imbuh Celades.
Baca Juga: Legenda Vietnam Akui Indonesia Dulu Miliki Penyerang Kuat Tapi Sekarang.....
Siapakah yang lebih unggul di laga nanti?
Berikut link live streaming Ajax Amsterdam versus Valencia di pertandingan terakhir babak grup H Liga Champions 2019-2020.
Baca Juga: Segini Bonus untuk Vietnam Jika Kalahkan Indonesia di Final SEA Games 2019
View this post on Instagram
Source | : | bolastylo.bolasport.com,Uefa.com |
Penulis | : | Mutiara Kurnia Gusti |
Editor | : | Eko Isdiyanto |
KOMENTAR