Dukungan penuh dalam hal teknis akan diberikan tim satelit (Petronas Yamaha SRT) untuk pembalap berjuluk The Doctor itu.
Rossi pun menyambut baik pilihan yang datang untuk dirinya, ia juga menyebut Petronas sebagai pilihan terbak baginya.
"Bagi saya, Petronas adalah pilihan terbaik. Mereka adalah tim yang tengah berada dalam kondisi yang bagus," ucap Valentino Rossi.
"Dengan orang-orang yang serius, muda, dan juga dalam bagus dalam hal uang, saya akan berlanjut dengan M1.
Baca Juga: Cerita Bhayangkara FC Incar Lima Superstar Liga Indonesia, Termasuk Target Persija Jakarta!
"Beralih ke pabrikan lain adalah hal yang tidak mudah, selain melihat sisi usia saya saat ini," imbuhnya.
Menyusul hal itu, Rossi ternyata mengalami masalah finansial yang juga membuanya memilih gabung tim satelit Yamaha.
Source | : | berbagai sumber |
Penulis | : | Eko Isdiyanto |
Editor | : | Eko Isdiyanto |
KOMENTAR