Salah satunya mengkaitkan pedangdut tersebut dengan salah satu pemain klub yang berlaga.
Berikut beberapa komentar beragam warganet ketika Via Vallen menyaksikan langsung laga final Piala Gubernur Jatim 2020.
Baca Juga: Pebulu Tangkis Nomor 1 Malaysia Akui Senjata Andalannya Terinspirasi dari Legenda Indonesia
@sirtuz: "Nontok simic t mbak,"
@jawad10.pamungkas: "Ciee nonton simic,"
@dul.rosyid_1899: "Nnton simic nih,"
@badikfals: "Wah ketemu sama Simic,"
@bagazthyde7: "Pean teko persebaya lngsung cetak gol mbak... terusno dadi bonita mbak... salam satu nyali WANI,"
@mangdinz: "Wah ketemu simic,"
@taufikibrahim28: "Bonita paling cantik mba via,"
@vallentrisna: "Yeaaay...Ada mba Via datang....Persebaya menang,"
@nizarachwanda: "SIMIC NDELOK SAMPEAN WES WEDI MBAK WKWK,"
@muhammadellukman: "Ada via Vallen simic jadi tak berkutik alias salting,"
Baca Juga: Presiden UFC Bilang Conor McGregor Masih Saja Ngebet Kejar Khabib Nurmagomedov Meski Sudah Ditolak
Laga final Piala Gubernur Jatim 2020 dimenangi Persebaya Surabaya dengan skor akhir 4-1.
Empat gol dari Persebaya disumbangkan oleh Oktafianus Fernando (3'), Makan Konate (52'), Ricky Kambuaya (55'), dan Mahmoud Eid (80').
Sementara itu, Persija hanya mampu membalas satu gol lewat sundulan Marko Simic (43').
Source | : | bolastylo.bolasport.com |
Penulis | : | Eko Isdiyanto |
Editor | : | Eko Isdiyanto |
KOMENTAR