Baca Juga: Manajer Persib Bandung Sebut 3 Lawan Berat di Liga 1 2020, Siapa Saja?
Pemain asal Serbia itu juga sempat menjalani karier sebagai pemain di Indonesia dengan memperkuat Persebaya Surabaya.
Salah satu kesuksesan Dejan Antonic adalah mengantarkan Persebaya Surabaya menjuarai Divisi Satu dan sekaligus masuk ke Divisi Utama Liga Indonesia.
Setelah itu, Dejan yang pernah juga memperkuat Persema Malang, Persita Tangerang dan Deltras Sidoarjo.
Baca Juga: Shin Tae-yong Sebut Pemain Timnas Indonesia Bukan Pilihannya, Ini Kata Indra Sjafri
Setelah pensiun sebagai pemain, Dejan Antonic kemudian melanjutkan karier sebagai pelatih, dan sudah mengantongi lisensi UEFA Pro.
Sebelum berkarier sebagai pelatih di Indonesia, Dejan menjadi pelatih di klub ternama di Hongkong yakni Kitchee FC (2005-2008).
Source | : | Tribun Jogja |
Penulis | : | Aziz Gancar Widyamukti |
Editor | : | Aziz Gancar Widyamukti |
KOMENTAR