Di gelaran tahun lalu, pasangan ganda putra nomor satu Malaysia itu sukses mencapai partai final namun kalah dari Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan.
Ajang All England 2020 sempat mengalami kendala setelah merebak isu ditunda karena penyebaran wabah virus COVID-19 (virus corona).
Atas alasan tersebut pula, India menjadi salah satu menarik diri dan tidak berpartisipasi di cajang tersebut.
Salah satu keuntungan yang didapat wakil Indonesia karena India menarik diri dan tidak ada lawan pengganti adalah otomatisnya Marcus/Kevin melaju ke babak kedua.
Source | : | thestar.com.my,bolastylo.bolasport.com |
Penulis | : | Eko Isdiyanto |
Editor | : | Eko Isdiyanto |
KOMENTAR