Kicauan Steven Gilbert S tersebut lantas membuat pengguna Twitter lainnya mengunggah foto-foto lama Essien lainnya.
Never have a doubt for him ???????? pic.twitter.com/KFAM3PaMvw
— Isal (@IwaFaisal) March 31, 2020
Salah satunya akun @IwaFaisal yang mengunggah foto Essien sedang berbelanja ke pasar dengan tas keranjang anyaman.
"Tak ada keraguan tentangnya (Michael Essien)," tulis akun @IwaFaisal.
Sedangkan akun @jaypalnkt, mengunggah foto Essien ketika menjadi supir bus.
Baca Juga: Kakak Cristiano Ronaldo Langsung Ngamuk, Tak Terima Adiknya Diusir dari Portugal
"Dia juga jadi sopir bus sebagai pekerjaan tambahan," tulisnya.
Essien sebelumnya memang dikenal sebagai pesepak bola yang gemar becanda saat masih membela di Persib Bandung.
Bahkan, ia pernah disangka mualaf karena mengenakan baju koko lengkap dengan kopiyah.
And the driver as an additional job. pic.twitter.com/Tx0NBNur37
— AjayAjayAjay (@jayplankt) March 31, 2020
Persib Bandung kini sedang diperjuangkan untuk melaju ke babak 16 besar dalam kompetisi yang dibuat San Bass Media.
Anda bisa memberi dukungan berupa voting hingga pada Kamis (2/4/2020).
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Kilas Balik Persib, Michael Essien Jadi Tukang Kebun hingga Sopir Bus"
Source | : | kompas |
Penulis | : | Aziz Gancar Widyamukti |
Editor | : | Aziz Gancar Widyamukti |
KOMENTAR