"Anjing itu bukan milik saya dan tidak merawatnya di rumah, baru kemudian seorang teman ikut dengannya," ujarnya melanjutkan.
Perdebatan mengenai umat Islam yang memegang atau memelihara anjing memang masih terus berkumandang sampai sekarang.
Selain Sumareh, pemain Arsenal Mesut Oezil juga pernah dikritik karena terlihat akrab dengan seekor anjing.
Pada 2018 silam, pengguna media sosial berpendapat bahwa seharusnya Mesut Oezil tidak perlu memelihara anjing karena dia seorang Muslim.
Source | : | Harian Metro |
Penulis | : | Aziz Gancar Widyamukti |
Editor | : | Aziz Gancar Widyamukti |
KOMENTAR