BolaStylo.com - Kunyit yang selama ini dikenal sebagai obat herbal ternyata bisa menyebabkan penyakit mematikan jika dikonsumsi secara berlebihan.
Kunyit merupakan salah satu rempah-rempah Indonesia yang menjadi primadona karena memiliki banyak manfaat.
Salah satu manfaat kunyi adalah bisa menyembuhkan berbagai penyakit.
Selain itu, kunyit juga sudah dipercaya meredakan nyeri perut saat menstruasi jika diminum air rebusannya.
Baca Juga: Coba Yuk! Tips Menyimpan Tempe Biar Nggak Cepet Busuk
Meski bermanfaat, mengonsumsi kunyit secara berlebihan ternyata bisa menimbulkan berbahaya.
Berikut 5 bahaya mengonsumsi kunyit secara berlebihan dilansir BolaStylo.com dari Nakita.
1. Iritasi pencernaan
Kunyit dapat mengiritasi pencernaan jika dikonsumsi berlebihan karena memiliki efek yang mampu merangsang lambung untuk memproduksi lebih banyak asam.
2. Batu ginjal
Kandungan oksalat yang tinggi dalam kunyit dapat membentuk batu ginjal bila dikonsumsi secara berlebihan.
Sehingga, batu ginjal dapat memicu nyeri yang hebat dan rasa tidak nyaman.
Baca Juga: Minum Ramuan Jahe dan Jeruk Nipis Sebelum Tidur, Rasakan Manfaat Tak Terduga Ini
Source | : | Nakita |
Penulis | : | Aziz Gancar Widyamukti |
Editor | : | Aziz Gancar Widyamukti |
KOMENTAR