The Premier League trophy is waiting for Hendo in the Kop End ???????? #LFC #LFCchampions #YNWA pic.twitter.com/QYKBR9FzNB
— TheKop.com (@TheKop_com) July 22, 2020
Mereka melihat Trofi Liga Inggris masih menggunakan pita warna biru.
Banyak netizen yang melayangkan protes tentang hal ini media sosial.
Pihak Liga Inggris seharusnya mengganti pita tersebut dengan warna merah.
Namun sebenarnya, hal tersebut merupakan bagian dari rencana perayaan piala.
Presenter Sky Sports, Kelly Cates, menjelaskan warna Liverpool akan berada di trofi tak lama setelah pertandingan melawan Chelsea berakhir.
Benar saja, saat penyerahan pita di trofi sudah berganti dengan warna merah.
Keberhasilan Liverpool menjadi juara ini ternyata membuat perubahan pada Trofi Liga Inggris.
The Reds berhasil merubah warna pita pada Trofi Liga Inggris dari biru menjadi merah.
Setelah warna biru bertahan selama tujuh tahun di trofi tersebut, akhirnya bisa berganti dengan warna merah.
Baca Juga: Di Balik Kecelakaan Marc Marquez, Ada Harga Perbaikan Motor di MotoGP yang Menguras Kantong
Source | : | Twitter,Liverpoolecho |
Penulis | : | Rara Ayu Sekar Langit |
Editor | : | Rara Ayu Sekar Langit |
KOMENTAR