BolaStylo.com - Demi menjaga kesehatan badan dari penyakit kronis seperti diabetes, kita harus rajin mengontrol kadar gula darah.
Apabila gula darah naik dan mengalami hiperglikemia bisa mengakibatkan saraf, pembuluh darah, dan organ vital menjadi rusak.
Gula darah tinggi akan memicu risiko komplikasi serius yang berujung fatal, yakni sindrom nonketotik hiperglikemik hiperosmolar.
Penderita diabetes sering kali akrab dengan ciri-ciri gula darah naik.
Berikut ini beberapa tanda yang umumnya dirasakan jika gula darah naik.
1. Kelelahan
Ciri-ciri awal gula darah naik adalah kelelahan.
Jika kalian sering merasa ngantuk setelah makan karbohidrat atau minum manis, coba lakukan pemeriksaan kesehatan.
2. Sering buang air kecil
Sata gula darah tinggi, ginjal akan mengeluarkan lebih banyak gula lewat buang air kecil.
Ini sebabnya orang dengan gula darah tinggi sering buang air kecil.
Baca Juga: Tips Kecantikan Ala Aktris Korea Ha Ji Won, Gak Perlu Mahal Cuma Lakukan Dua Hal Ini Aja Kok
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Rara Ayu Sekar Langit |
Editor | : | Rara Ayu Sekar Langit |
KOMENTAR