Selain itu, uterus merupakan tempat pembuatan cangkang telur sehingga gangguan akibat kuman atau virus bisa menempel di telur.
3. Kantung Udara Besar
Baca Juga: Perbaiki Kualitas Hidup Agar Panjang Umur dengan Konsumsi Protein Ini
Untuk mendapatkan telur yang paling baru, jangan memilih telur dengan kantung udara besar.
Sebab, kantung udara besar menandakan jika telur termasuk jenis yang sudah lama dihasilkan oleh induknya.
Hal ini dipengaruhi oleh suhu panas dari lingkungan yang membuat putih telur menjadi lebih encer dan air menguap.
Kondisi tersebut menyebabkan isi telur menjadi lebih sedikit, selain itu selaput telur juga akan mengikut isinya.
Baca Juga: Terungkap! Pihak yang Ingin Luis Suarez Pergi Bukan Ronald Koeman
Dan rongga antara selaput dengan cangkang semakin membesar, kondisi ini bisa diperksa dengan mendekatkan area bawah telur ke bohlam.
Atau juga bisa menggunaka lampu flash pada ponsel dengan menyorotkannya pada bagian bawah telur.
Source | : | Suar.id |
Penulis | : | Eko Isdiyanto |
Editor | : | Eko Isdiyanto |
KOMENTAR