Register | Login
  • HotNow
  • Style
  • Bugar
  • WAGs
  • Home
  • HOTNOW

Satu Lagi Striker Top yang Minta Segera Dilepas Real Madrid

Eko Isdiyanto - Selasa, 22 September 2020 | 19:00 WIB
Ekspresi pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane.
TWITTER.COM/SMFUTBALL
Ekspresi pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane.

BolaStylo.com - Setelah Gareth Bale hengkang ke Tottenham Hotspur, satu lagi striker Real Madrid yang mendesak manajemen klub untuk melepaskannya.

Rentetan pemain bintang satu per satu seolah memantapkan hati untuk dapat pergi dari Real Madrid, kini giliran Luka Jovic.

Luka Jovic disebut telah mendesak manajemen Real Madrid untuk segera melepaskan dirinya di bursa transfer musim panas 2020.

Nama Luka Jovic menjadi yang kesekian setelah beberapa bintang Real Madrid memutuskan angkat kaki dari Santiago Bernabeu.

Gareth Bale sudah terlebih dahulu pergi dan kembai ke klub lamanya sebelum ke Madrid, Tottenham Hostspur.

Baca Juga: Respon Marc Marquez Saat Dengar Curhatan Adiknya Soal Insiden di MotoGP Emilia Romagna

Sebelumnya, James Rodriguez juga sudah diperkenalkan sebagai pemain baru Everton di bawah komando Carlo Ancelotti.

Jovic merupakan salah satu pemain yang bergabung El Real di musim lalu, setelah diboyong dari Eintrach Frankfurt dengan 60 juta euro.

  • 1/
  • 2/
  • 3/
  • Show all
  • Real madrid

  • Liga spanyol

  • Bursa transfer

  • Eintracht frankfurt

  • Luka jovic

Source : berbagai sumber
Penulis : Eko Isdiyanto
Editor : Eko Isdiyanto

PROMOTED CONTENT

VIDEO PILIHAN

KOMENTAR

ARTIKEL TERKAIT

  • Juara Prioritas Kesekian, Kevin De Bruyne Sadar Beban Berat di Musim Ini

  • Baru Akan Pindah ke UFC, Petarung Ini Sudah Ejek Khabib Nurmagomedov!

  • Cristiano Ronaldo Ajak Striker 20 Tahun Juventus Lakukan Ini Bersama

  • Lebih dari Khabib Nurmagomedov! Chimaev Mampu Raih 2 Sabuk Juara UFC

  • Respon Marc Marquez Saat Dengar Curhatan Adiknya Soal Insiden di MotoGP Emilia Romagna

Popular

Hasil BWF World Tour Finals - Penakluk Marcus/Kevin Merana, Unggulan Inggris Babak Belur di Ganda Putri
HotNow Hasil BWF World Tour Finals - Penakluk Marcus/Kevin Merana, Unggulan Inggris Babak Belur di Ganda Putri
Bingung Rencana Transfer Man United, Solskjaer Terkejut dengan Hal Ini
HotNow Bingung Rencana Transfer Man United, Solskjaer Terkejut dengan Hal Ini
Hasil BWF World Tour Finals - Kemenangan 1 jam 34 menit Greysia/Apriyani Dihiasi Pil Pahit & Rally Panjang
HotNow Hasil BWF World Tour Finals - Kemenangan 1 jam 34 menit Greysia/Apriyani Dihiasi Pil Pahit & Rally Panjang
Ini Pemain Paling Menyebalkan dan Dibenci di Barcelona
HotNow Ini Pemain Paling Menyebalkan dan Dibenci di Barcelona
Hasil BWF World Tour Finals - Dechapol/Sapsiree Perkasa, Praveen/Melati Kalah Lagi
HotNow Hasil BWF World Tour Finals - Dechapol/Sapsiree Perkasa, Praveen/Melati Kalah Lagi
Hasil BWF World Tour Finals - The Daddies Menang, Jaga Rekor Mentereng
HotNow Hasil BWF World Tour Finals - The Daddies Menang, Jaga Rekor Mentereng
Link Live Streaming BWF World Tour Finals 2020 - 3 Negara Perang Saudara, Indonesia Hadapi Musuh Berat!
HotNow Link Live Streaming BWF World Tour Finals 2020 - 3 Negara Perang Saudara, Indonesia Hadapi Musuh Berat!
VIDEO - Berawal dari Celaan Ini, Ibrahimovic Gandakan Kesialan Saat AC Milan Tumbang
HotNow VIDEO - Berawal dari Celaan Ini, Ibrahimovic Gandakan Kesialan Saat AC Milan Tumbang
Kronologi Perseteruan Zlatan Ibrahimovic Vs Lukaku yang Panaskan Coppa Italia, Berawal dari Rasa Tak Terima
HotNow Kronologi Perseteruan Zlatan Ibrahimovic Vs Lukaku yang Panaskan Coppa Italia, Berawal dari Rasa Tak Terima
Mike Tyson Tampar Jake Paul dengan Komentar Santai Tapi Jleb Banget
HotNow Mike Tyson Tampar Jake Paul dengan Komentar Santai Tapi Jleb Banget

Tag Popular

#Conor Mcgregor

#Ufc 257

#Link Live Streaming

#Bwf World Tour Finals 2020

#Dustin Poirier

#Barcelona

#Live Streaming

#Marcus Fernaldi Gideon

#Ranking

#Manchester United

x

GridNetwork

Beauty Date | Bobo | Bolanas | Bolasport | BolaStylo | CewekBanget | Fotokita | Grid Fame | Grid Games | Grid Health | Grid Hot | Grid Motor | Grid Pop | Grid Star | Grid.ID | Gridoto | Hai | HIts | Hype | iDEA | Info Komputer | Intisari | Jip.co.id | Juara | Kids | Kitchenesia | MakeMac | Motorplus | Nakita | National Geographic | Nextren | Nova | Otofemale | Otomania.com | Otomotifnet.com | Otorace | Otoseken | Sajian Sedap | Sosok | Sportfeat | Stylo | Suar | SuperBall | Video | Wiken | Gridvoice | GRID Story Factory | Gramedia.com | Gramedia Digital | KG Media

Hak Cipta © Bolastylo.id 2021 About Us | Editorials | Privacy Policy | Pedoman Media Siber | Contact Us