BolaStylo.com - Asosiasi Bulu Tangkis Malaysia (BAM) membantah tuduhan pilih kasih yang dilontarkan salah satu pemainnya.
Di tengah masa pandemi dan kompetisi yang belum pasti, Asosiasi bulu tangkis Malaysia (BAM) tersandung isu tak sedap.
BAM dituduh telah pilih kasih pada beberapa pemain.
Tuduhan pilih kasih itu diajukan oleh tunggal putri muda mereka, K.Lethsanaa.
Lethsanaa mengaku hanya memiliki satu sesi latihan di Akademi Bulu Tangkis Malaysia yang lebih sedikit ketimbang pemain lain.
Lethasanaa juga mengakui jika dia mendapatkan tipe program pendidkan yang berbeda dari pemain lainnya.
Tunggal putri Malaysia itu mehaku hanya mengikuti program Sijil Pelajaran Malaysia (SPM), sementara yang lainnya mengikuti program General Certificate of Secondary Education (ICGSE).
Terkait isu tersebut, pihak BAM pun angkat bicara lewat Kenny Goh.
Source | : | BolaSport.com |
Penulis | : | Ananda Lathifah Rozalina |
Editor | : | Ananda Lathifah Rozalina |
KOMENTAR