BolaStylo.com - Joan Mir menjadi satu-satunya pembalap di enam besar yang belum memenangi satu pun perlombaan di MotoGP 2020.
Uniknya, Joan Mir yang belum pernah menang justru berhasil bertengger di puncak klasemen MotoGP 2020.
Namun Joan Mir menjadi pembalap dengan podium terbanyak (enam kali) dibanding para pesainnya musim ini.
Dengan menyisakan tiga seri balapan, memungkinkan banyak hal terjadi termasuk Mir menjadi juara dunia tanpa kemenangan.
Jika benar Mir nantinya menjadi juara dunia tanpa kemanangan, hal itu akan menjadi yang pertama kali dalam sejarah.
Sejak musim pertaka MotoGP pada 1949, setidaknya pembalap yang menjadi juara dunia berhasik menjuari dua balapan.
Sejauh ini, Nicky Hayden pada era MotoGP 4-Tak, menjadi juara dengan kemenangan paling sedikit yaitu dua kemenangan di tahun 2006.
Baca Juga: Benarkah Kompetisi MotoGP 2020 Jadi Lebih Liar Tanpa Marc Marquez? Begini Jawaban Dani Pedrosa
Source | : | Crash.net |
Penulis | : | Rara Ayu Sekar Langit |
Editor | : | Rara Ayu Sekar Langit |
KOMENTAR