"Ini 2020, sudah berapa lama Premier League berjalan? dan kita baru melihat klub seperti Manchester United mengupayakan tim wanitanya.
"Jujur saja, itu memalukan," imbuhnya.
Bukan rahasia umum jika Megan merupakan sosok yang sangat vokal terhadap banyak isu, termasuk rasialisme, sesksisme dan homofobia.
Megan bahkan disebut sebagai tonggak utama dalam kampanye kesetaraan upah bagi para atlet wanita di Negeri Paman Sam.
Baca Juga: Kisah Cristiano Ronaldo, Dikeramasi Sir Alex Ferguson Akibat Terlalu Egois
Terkait dengan kariernya sebagai pesepak bola profesional, Megan mengaku tidak memiliki rencana pensiun dalam waktu dekat.
Ia mengaku masih ingin bermain di olimpiade, meskipun hingga kini belum ada kepastian mengenai kapan ajang itu bakal digelar.
"Saya ingin terus bermain, saya masih jauh dari kata pensiun dan masih ingin bermain di olimpiade." ujar Megan.
Source | : | BBC |
Penulis | : | Eko Isdiyanto |
Editor | : | Eko Isdiyanto |
KOMENTAR