Dilansir BolaStylo.com dari Reuters, bagi Pioli, Ibrahimovic adalah seorang juara dalam hal yang dia lakukan, tentu hal ini menguntungkan bagi Rossonerri.
"Dia seorang juara dalam semua hal yang dia lakukan. Dengan kembalinya dia, kami punya kemungkinan taktik lain," ucap Pioli.
Baca Juga: Jemput Mandzukic dari Jalur Pensiun, AC Milan Bentuk Bomber 73 Tahun!
"Dam kami sangat senang bisa memilikinya. Dia masih terus membuat saya terkejut, meski saat ini saat masih mengenalnya dengan baik.
"Kami berharap pada kemampuan terbaiknya, tapi hari ini dia juga melakukan sesuatu hal terbaik lebih dari itu." imbuhnya.
Zlatan Ibrahimovic telah mencatatkan 12 gol untuk AC Milan selama musim Liga Italia Serie A 2020-2021.
Raihan itu hanya berselisih tiga gol dari pemuncak pencetak gol terbanyak sementara Liga Italia Serie A musim ini, Cristiano Ronaldo dengan 15 golnya.
Baca Juga: AC Milan Menang, Ibrahimovic Keluarkan Gaya Khasnya & Sambut Mandzukic
View this post on Instagram
Source | : | Reuters |
Penulis | : | Eko Isdiyanto |
Editor | : | Eko Isdiyanto |
KOMENTAR