• HotNow
  • Style
  • Bugar
  • WAGs
  • Home
  • HOTNOW

Komentar Shin Tae Yong Usai Gaya Melatihnya Bikin Pemain Timnas Indonesia Alami Badai Cedera dalam Dua Pekan

Ananda Lathifah Rozalina - Selasa, 23 Februari 2021 | 11:45 WIB
Pelatih baru PSSI asal Korea Selatan Shin Tae Yong saat ditemui usai penandatanganan kontrak kerja di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, Sabtu (28/12/2019). Dalam pendandatanganan kontrak itu Shin Tae Yong akan menjadi pelatih Timnas selama 4 tahun kedepan serta mendapat souvenir jersey Timnas In
TRIBUNNEWS/JEPRIMA
Pelatih baru PSSI asal Korea Selatan Shin Tae Yong saat ditemui usai penandatanganan kontrak kerja di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, Sabtu (28/12/2019). Dalam pendandatanganan kontrak itu Shin Tae Yong akan menjadi pelatih Timnas selama 4 tahun kedepan serta mendapat souvenir jersey Timnas In

 

BolaStylo.com - Shin Tae Yong angkat bicara terkait pelatihan dua pekannya yang membuat beberapa pemain Timnas Indonesia cedera.

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae Yong sudah dua pekan menjalankan pemusatan latihan (TC) di Jakarta untuk skuat Timnas Indonesia dan kini memasuki pekan ketiga.

Awalnya, Shin sempat mengeluhkan kondisi pemain yang jauh dari kata ideal akibat tidak adanya kompetisi.

Maka dari itu, Shin pun memberikan menu latihan ringan selama pekan pertama dan mulai menaikkan intesitas latihan di pekan-pekan berikutnya.

Di pekan ketiga ini, Shin berencana menerapkan intensitas latihan tinggi untuk penguatan individu pemain.

"Untuk pekan ini, kami akan memberi menu latihan dengan intensitas yang tinggi, selain itu ada latihan penguatan pada tiap individu pemain," tutur Shin Tae Yong sebagaimana dilansir dari laman resmi PSSI.

Berdasarkan keterangan dari laman resmi PSSI, TC kali ini diikuti 36 pemain dengan jadwal dua hingga tiga kali latihan.

Latihan fisik yang cukup intens itu rupanya membuat beberapa pemain mengalami cedera selama dua pekan menjalani latihan bersama Shin.

  • 1/
  • 2/
  • Show all
  • Timnas indonesia

  • Pelatih

  • Shin tae-yong

Source : PSSI.org
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina

PROMOTED CONTENT

VIDEO PILIHAN


KOMENTAR

ARTIKEL TERKAIT

  • Bek Barcelona Ini Ketahuan Menangis Saat Tinggalkan Camp Nou

  • Sukses Pecundangi Mbappe Dkk di Kandang, AS Monaco Ledek Barcelona

  • Pengacara Klaim Diego Maradona Meninggal Dunia Karena Konspirasi para Dokter

  • Pebulu Tangkis Malaysia Akui Pandemi Membuatnya Mendadak Jadi Guru

Popular

Swiss Open 2021 - Duo Ajaib Ini Bawa Setelan Minions dan The Daddies
HotNow Swiss Open 2021 - Duo Ajaib Ini Bawa Setelan Minions dan The Daddies
Perlakuan Jahat Barcelona kepada Lionel Messi Dibongkar Media Spanyol
HotNow Perlakuan Jahat Barcelona kepada Lionel Messi Dibongkar Media Spanyol
Swiss Open 2021 - Beda Nasib Rival Marcus/Kevin dan Tunggal Putri Korea Bak Langit dan Bumi Meski Sama-sama Main Tiga Gim
HotNow Swiss Open 2021 - Beda Nasib Rival Marcus/Kevin dan Tunggal Putri Korea Bak Langit dan Bumi Meski Sama-sama Main Tiga Gim
Jadwal Swiss Open 2021 - Anak Ajaib Indonesia Main Malam Ini!
HotNow Jadwal Swiss Open 2021 - Anak Ajaib Indonesia Main Malam Ini!
Juventus Pesta Gol di Kandang, Cristiano Ronaldo Ukir Rekor Langka
HotNow Juventus Pesta Gol di Kandang, Cristiano Ronaldo Ukir Rekor Langka
Satu Lagi Fakta Ajaib yang Dibuat Messi Saat Latihan Barca Terbongkar!
HotNow Satu Lagi Fakta Ajaib yang Dibuat Messi Saat Latihan Barca Terbongkar!
Live Streaming Timnas U-23 Indonesia Vs Tira Persikabo - Ketika Hasil Gemblengan Shin Tae Yong Diuji!
HotNow Live Streaming Timnas U-23 Indonesia Vs Tira Persikabo - Ketika Hasil Gemblengan Shin Tae Yong Diuji!
Swiss Open 2021 - Anak Asuh Coach Naga Api Lolos Babak Kedua, Ganda Putra Malaysia Gagal Buktikan Kata-katanya
HotNow Swiss Open 2021 - Anak Asuh Coach Naga Api Lolos Babak Kedua, Ganda Putra Malaysia Gagal Buktikan Kata-katanya
Swiss Open 2021- Lawan Shesar Rhustavito, Tunggal Putra Malaysia Percaya pada Magis Pertemuan Pertama
HotNow Swiss Open 2021- Lawan Shesar Rhustavito, Tunggal Putra Malaysia Percaya pada Magis Pertemuan Pertama
Bikin Tercengang! Rahasia Lionel Messi Dibongkar Rekan Cristiano Ronaldo
HotNow Bikin Tercengang! Rahasia Lionel Messi Dibongkar Rekan Cristiano Ronaldo

Tag Popular

#Link Live Streaming

#Timnas U 23 Indonesia

#All England 2021

#Live Streaming

#Barcelona

#Ps Tira Persikabo

#Gloria Emanuelle Widjadja

#Real Madrid

#Debby Susanto

#Liga Italia

x

GridNetwork

Bobo | Bolanas | Bolasport | BolaStylo | Cerdas Belanja | CewekBanget | Fotokita | Grid Fame | Grid Games | Grid Health | Grid Hot | Grid Motor | Grid Pop | Grid Star | Grid.ID | Gridoto | Hai | HIts | Hype | iDEA | Info Komputer | Intisari | Jip.co.id | Juara | Kids | Kitchenesia | MakeMac | Motorplus | Nakita | National Geographic | Nextren | Nova | Otofemale | Otomania.com | Otomotifnet.com | Otorace | Otoseken | Parapuan | Sajian Sedap | Sosok | Sportfeat | Stylo | Suar | SuperBall | Video | Wiken | Gridvoice | GRID Story Factory | Gramedia.com | Gramedia Digital | KG Media

Hak Cipta © Bolastylo.id 2021 About Us | Editorials | Management | Privacy Policy | Pedoman Media Siber | Contact Us