Bahkan dia mengatakan dirinya yang paling bertanggung jawab atas kekalahan tersebut.
"Kami semua bertanggung jawab untuk hasil itu. Saya orang yang paling bertanggung jawab," ucap Klopp.
Pelatih asal Jerman itu menyadari harus segera menyelasaikan masalah tim.
Tidak hanya dalam jangka pendek namun juga untuk jangka panjang tim.
"Apa yang dialami sekarang, kami harus menyelesaikan masalah itu sekarang juga, segera dan dalam jangka panjang tim bisa mendapatkan keuntungan dari apa yang kami alami saat ini," tutur Klopp.
Klopp mengatakan akan mencoba segala hal di sisa musim ini.
Baca Juga: Bukan Masalah Nilai Kontrak, Ini Alasan Kim Kurniawan Hengkang dari Persib
Source | : | independent,kompas |
Penulis | : | Rara Ayu Sekar Langit |
Editor | : | Rara Ayu Sekar Langit |
KOMENTAR