Mengingat, Jack Miller dan Francesco Bagnaia menjadi yang tercepat pertama dan kedua pada FP2 MotoGP Qatar 2021 kali ini.
Dari pernyataan Joan Mir dan Valentino Rossi sedikit terlihat bahwa The Doctor lebih rileks untuk bersaing di papan atas klasemen nanti.
Sementara Joan Mir ingin mempertahankan gelar juara dunianya musim ini.
Mengingat, mantan juara dunia enam kali, Marc Marqeuz dikabarkan akan segera membalap kembali usai dua seri awal di Sirkuit Losail.
Baca Juga: MotoGP 2021 - Prediksi Juara, Joan Mir Unggul, Valentino Rossi Jagokan Siapa?
Berikut hasil gabungan FP1 dan FP2 MotoGP Qatar 2021.
A perfect start for @ducaticorse's new factory line-up! ????@jackmilleraus leads while World Champion @JoanMirOfficial is at serious risk of missing out on an automatic Q2 spot! ⏱️#QatarGP ???????? pic.twitter.com/Vj54vK0fXM
— MotoGP™???? (@MotoGP) March 26, 2021
View this post on Instagram
Source | : | Motorsport,Crash.net |
Penulis | : | Reno Kusdaroji |
Editor | : | Aziz Gancar Widyamukti |
KOMENTAR