"Kami harus terus bekerja seperti yang kami lakukan dan melihat apakah kami dapat menemukan sesuatu.
"Mari tetap berpikiran positif, kami sekarang sampai ke jalur yang sangat positif dan terutama nanti di Jerez, jadi harus bekerja keras jadi lebih baik," pungkasnya.
Sebelumnya, Maverick Vinales berhasil menjadi juara pada seri perdana MotoGP Qatar 2021.
Pada balapan kedua, ia mulai tersungkur keluar podium dengan hanya menempati posisi kelima pada MotoGP Doha 2021.
Sedangkan kali ini, Vinales terlempar jauh dari 10 besar tentu saja membuatnya khawatir terkait perjuangannya musim ini yang masih panjang.
Baca Juga: Hasil MotoGP Portugal 2021 - Quartararo Juara, Rossi Jatuh, Marquez Menangis
View this post on Instagram
Source | : | Motorsport |
Penulis | : | Reno Kusdaroji |
Editor | : | Eko Isdiyanto |
KOMENTAR