Karena itu, menurutnya Italia harus fokus bertahan sebisa mungkin dan menjadi sedikit licik saat menyerang Inggris.
"Mereka memiliki gelandang yang hebat, di belakang ada Hary Maguire dan John Stonesbehind are Harry Maguire and John Stones, pemain-pemain yang bermain bagus di Manchester United dan Manchester City musim lalu. Kami harus fokus para pertahanan sebanyak mungkin dan licik saat menyerang," jelasnya.
Inggris memang menjadi tim yang belum pernah terkalahkan sampai saat ini di Euro 2020.
Di fase grup, Inggris menang dua kali saat melawan Kroasia dan Republik Ceko dan imbang ketika bertemu Skotlandia.
Pada babak 16 besar, Inggris menyingkirkan Jerman 2-0, menaklukan Ukraina 4-0 di perempat final dan menang 2-1 saat melawan Jerman di semifinal.
Tak beda jauh dari Inggris, Italia juga belum terkalahkan sampai saat ini.
Source | : | vnexpress.net |
Penulis | : | Ananda Lathifah Rozalina |
Editor | : | Ananda Lathifah Rozalina |
KOMENTAR