"Minimal efeknya sakit perut. Bahkan bisa keracunan sampai berdampak fatal," jelasnya.
Selain Tan, laporan yang dimuat di Toxicology International juga menunjukkan agar orang-orang tidak sembarangan minum minyak kayu putih karena berisiko fatal pada tubuh.
"Minum minyak kayu putih dalam jumlah yang relatif kecil juga dapat berisiko fatal. Untuk itu, minyak kayu putih tidak boleh diminum," tulis laporan tersebut.
Berikut beberapa dampak minum minyak kayu putih yang perlu diwaspadai karena menunjukkan tanda-tanda keracunan.
Nah, setelah tahu dampak minum minyak kayu putih, yuk lebih berhati-hati dalam menyaring informasi yang tersebar.
View this post on Instagram
Source | : | kompas |
Penulis | : | Ananda Lathifah Rozalina |
Editor | : | Ananda Lathifah Rozalina |
KOMENTAR