"Membuat saya sempat merasa belum mampu bersaing, apalagi dengan hasil turnamen terakhir saya yang kurang memuaskan.
"Akan tetapi seiring waktu, saya coba melupakan pikiran itu. Sekarang saya sudah lebih lepas dan siap menghadapinya.
"Karena saya berpikir kalau saya menyia-nyiakan kesempatan tahun ini, belum tentu saya bisa punya kesempatan lagi di tahun 2024 nanti." imbuhnya.
Berikut jadwal wakil Indonesia di hari kedua fase grup bulu tangkis Olimpiade Tokyo 2020.
Baca Juga: Medali Pertama Indonesia di Olimpiade Tokyo 2020 Disumbang Gadis Remaja, Ini Rekornya
08.00 WIB - Gregoria Mariska Tunjung Vs Thuzar Thet Htar (Grup M)
11.20 WIB - Anthony Sinisuka Ginting Vs Gergely Krausz (Grup J)
11.20 WIB - Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti vs Mathias Christiansen/Alexandra Boje (Grup C).
View this post on Instagram
Source | : | bolastylo.bolasport.com |
Penulis | : | Eko Isdiyanto |
Editor | : | Eko Isdiyanto |
KOMENTAR