Meski diunggulkan, namun mantan pelatih Fiorentina itu menyebut jika skuad asuhannya harus tampil maksimal saat jumpa Bianconerri nanti.
"Kami punya sembilan poin tapi kami bukan favorit."
"Juventus punya juara dan tradisi yang hebat," jelasnya.
"Saya berharap laga Juventus vs AC Milan akan sangat seimbang, dan siapa pun yang bermain lebih baik akan menang," pungkas Pioli.
Baca Juga: Man United Kacau! Gara-gara Ronaldo, Solskjaer & Ferdinand Berantem Lagi
View this post on Instagram
Source | : | football italia |
Penulis | : | Sumakwan Wikie Riaja |
Editor | : | Reno Kusdaroji |
KOMENTAR