Selain itu United juga mampu melesatkan 28 tendangan dengan akurasi 4 tendangan tepat sasaran ke arah gawang.
Baca Juga: Dituding Jadi Biang Kerok, Begini Reaksi Ronaldo Saa Bruno Fernandes Gagal penalti
Sementara Aston Villa hanya melesatkan 7 tembakan dengan akurasi 3 tendangan tepat sasaran ke arah gawang David de Gea.
Namun sayang, banyaknya peluang yang dihasilkan setan merah tidak mampu menembus gawang Aston Villa yang Emilliano Martinez.
Bahkan, salah satu peluang emas yang didapatkan United terjadi di penghujung babak kedua pun gagal dimanfaatkan dengan baik oleh skuad asuhan Ole Gunnar Solskjaer tersebut.
Hal itu terjadi di menit ke-90+1, pada saat itu Manchester United mendapatkan hadiah penalti dari wasit Mike Dean setelah Kortney Hause melakukan handball di area terlarang.
Baca Juga: Dapat Ucapan Bela Sungkawa Dari MotoGP, Sepupu Maverick Vinales Meninggal Dunia
Source | : | Twitter,Premier League |
Penulis | : | Sumakwan Wikie Riaja |
Editor | : | Ananda Lathifah Rozalina |
KOMENTAR