Fernandes memahami benar para pemain Man United ingin memberikan penampilan terbaik mereka untuk tim di setiap pertandingan.
Meskipun di saat para pemain ingin menampilkan yang terbaik, kenyataan justru membuat mereka melakukan kesalahan yang berujung petaka untuk tim.
Baca Juga: Barcelona Vs Real Madrid- Jadi Ajang Adu Gengsi Remaja Pentolan Tim Tanpa Messi & Ramos !
"Saya, Fred, Scott atau Pogba kami bermain di tengah dan berusaha memberi peluang untuk para penyerang tim," ujar Fernandes.
"Tentu saya paham penggemar banyak berharap karena kami adalah tim besar." imbuhnya.
Baik Man United maupun Liverpool memiliki modal besar untuk pertandingan nanti, keduanya sama-sama baru saja memetik kemenangan di Liga Champions.
Man United sukses membekuk Atalanta di kandang dengan epic comeback setelah tertinggal 0-2 dan mampu membalikkan kedudukan menjadi 3-2.
Baca Juga: Ngapain Beli Skin Care Mahal-mahal, Wortel Ternyata Bisa Bantu Hempaskan Jerawat dengan Cara Ini
Sementara Liverpool, diwarnai drama kartu merah Antoine Griezmann The Reds sukses mempermalukan Diego Simeone Cs di Stadion Wanda Metropolitano dengan skor 2-3.
View this post on Instagram
Source | : | Manchester United |
Penulis | : | Eko Isdiyanto |
Editor | : | Eko Isdiyanto |
KOMENTAR