Jika berhasil mengalahkan wonderkid Indonesia itu, The Daddies akan berjumpa pemenang duel Fajar/Rian vs Pramudya/Yeremia.
Di sisi lain, Marcus/Kevin akan berjumpa wakil non unggulan, Daniel Lundgaard/Mathias Thyrri (Denmark) pada perempat final.
Setelah mengalahkan ganda putra Denmark, Minions akan berjumpa pemenang duel Supak Jomkoh/Kittinupong Kedren (Thailand) vs Ben Lane/Sean Vendy (Inggris, 6) di semifinal.
Adapun babak perempat final Hylo Open 2021 akan berlangsung pada Jumat (5/11/2021) mulai pukul 18.00 WIB.
View this post on Instagram
Source | : | bwfworldtour.bwfbadminton.com,BWF Tournament Software |
Penulis | : | Reno Kusdaroji |
Editor | : | Reno Kusdaroji |
KOMENTAR