“Saya lihat Bhayangkara punya striker bagus. Kaki dan kepala sama bagusnya dalam mencetak gol,” katanya melalui telepon.
“N’Douassel jangan diberi ruang gerak, begitu ada celah dia bisa cetak gol.
Baca Juga: Jaminan Banjir Trofi Juara Cristiano Ronaldo, Andai Gabung Man City
"Pelatih harus punya strategi mematikan pergerakan N’Douassel,” imbuhnya dikutip BolaStylo.com dari Tribun Timur.
Meski begitu, Paul Munster selaku pelatih Bhayangkara FC diprediksi bakal fokus pada lini tengah timnya.
Kondisi yang bisa berbalik menjadi waspada bagi Bhayangkara FC, karena jika Evan Dimas Cs lemah.
Bukan tidak mungkin Willem Jan Pluim Cs mengamankan tiga poin di laga melawan Bhayangkara FC nanti.
Baca Juga: Jelang Derby Manchester, Begini Sanjungan Pep Guardiola untuk Setan Merah!
Source | : | bolastylo.bolasport.com |
Penulis | : | Eko Isdiyanto |
Editor | : | Eko Isdiyanto |
KOMENTAR