Sementara itu, Karim Benzema juga melompati 66 gol Liga Champions Raul untuk Real Madrid dengan 67 gol di nomor keempat setelah Ronaldo, Messi dan Lewandowski.
"Itu adalah pertandingan yang sangat besar, bukan hanya untuk saya tetapi untuk semua orang.
"Ini bisa menjadi (musim terbaik saya)." tegasnya.
"Saya selalu ingin membuat setiap tahun lebih baik dari yang sebelumnya.
Baca Juga: Liga Champions - PSG Kena Comeback Real Madrid, Pochettino: Nggak Adil!
"Mengalahkan Di Stefano adalah mimpi, dia seorang legenda.
"Saya ingat pelukan yang dia berikan kepada saya pada presentasi saya untuk Real Madrid.
"Berada di levelnya membuat saya bahagia, dan memberi saya motivasi untuk melangkah lebih tinggi lagi.
"Saya ingat dia (Alfredo di Stefano) pernah berpesan kepada saya untuk menikmati waktu saya di klub hebat ini." pungkasnya.
Baca Juga: Eks Bintang Real Madrid Kagum Atas Capaian Penyerang Indonesia Ini di Liga 1!
View this post on Instagram
Source | : | Marca |
Penulis | : | Reno Kusdaroji |
Editor | : | Reno Kusdaroji |
KOMENTAR