Pada Kamis (20/5/2022) melalui konferensi pers jelang laga melawan Everton, Vieira menyebut konflik sudah diatasi oleh pihak klub.
Baca Juga: SEA Games 2021 - Media Vietnam Kutuk Timnas U-23 Indonesia Berakhir Ngenes!
Persoalan LGBT memang menjadi masalah pelik, Federasi Sepak Bola Prancis bahkan sampai turun tangan untuk meminta penjelasan kepada Gueye.
Gueye menolak bermain untuk PSG setelah tim mengeluarkan jersey bernuansa LGBT dalam duel melawan Montpellier dalam lanjutan Liga Prancis.
"Menurut informasi yang kami dapat, gelandang PSG, Idrissa Gueye, tidak ingin bermain dengan jersey pelangi," bunyi laporan RMC Sports.
"Dalam memperingati hari perjuangan melawan homofobia dan mendukung komunitas LGBTQ+." imbuhnya.
Baca Juga: Thailand Open 2022 - Viktor Axelsen Mundur Karena Ini, Indonesia Ketiban Untung dan Rugi!
View this post on Instagram
Source | : | rmcsports.bfm.com,bolastylo.bolasport.com |
Penulis | : | Eko Isdiyanto |
Editor | : | Eko Isdiyanto |
KOMENTAR