Siapapun yang menang dalam laga itu berhak menghadapi Goh/Nur.
Di sisi lain, Ong/Teo tampaknya akan bertemu dengan lawan yang cukup berbahaya di babak kedua.
Pasalnya, wakil Prancis, Christo Popov/Toma Junior Popov dan wakil Singapura, Hee Yong Kai Terry/Loh Kean Hean yang akan bersaing untuk memperebutkan posisi menjadi lawanganda putra Malaysia tersebut.
Terakhir, Goh V Shem/Tan Wee Kiong akan menunggu hasil antara wakil Denmark Jeppe Bay/Lasse Molhede yang menghadapi ganda putra Sri Lanka, Sachin Dias/Buwaneka Goonethileka.
Source | : | tournament software |
Penulis | : | Ananda Lathifah Rozalina |
Editor | : | Ananda Lathifah Rozalina |
KOMENTAR