Baca Juga: Kejuaraan Dunia 2022 - Ganda Putri No 1 Malaysia Pede Abis Dapat Tampil Mengejutkan!
"Setelah itu kan ada pandemi dan tahun lalu tidak ikut karena masih pandemi.
"Jadi persiapannya memang tidak ada, karena tahun lalu kan tidak ada," jelasnya.
Adapun sektor ganda putra dinilai telah menyiasati hal itu dalam program latihan mereka untuk Kejuaraan Dunia 2022.
Hal itu dilakukan dengan memanfaatkan ajang World Tour Series selama dua bulan terakhir.
Dalam dua bulan terakhir, para pemain ganda putra memanfaatkannya sebagai ajang wahana berlatih dan memasang target-target tertentu kepada pemain.
Dengan siasat ini, ganda putra Indonesia diprediksi akan terbiasa dengan pranata penargetan dan mampu bersaing dengan lawan yang bermain di level tinggi.
"Persiapan total kurang lebih dua bulan," Aryono melanjutkan penjelasannya.
"Mental, fisik, dan tektik sudah oke," tegasnya dengan penuh keyakinan.
"Kalau untuk strategi dan mau main seperti apa baru nanti akan kami evaluasi setelah di Tokyo," jelasnya.
Baca Juga: Kejuaraan Dunia 2022 - Gawat! Minions, Fajar/Rian & The Daddies Akan Saling Berperang
View this post on Instagram
Source | : | antaranews.com |
Penulis | : | Reno Kusdaroji |
Editor | : | Reno Kusdaroji |
KOMENTAR