Namun di babak kedua, semangat Samurai Biru comeback berkat dua gol Ritsu Doan (75') dan Takuma Asano (83') yang hanya berjarak tak sampai 10 menit.
Kejutan di laga pembuka Piala Dunia 2022 ini membuat Jepang menarik perhatian banyak suporter dari seluruh dunia.
Baca Juga: Catatan Ciamik Jepang Ini Membuat Pelatih Kroasia Ketar-ketir : Penakluk Dua Juara Dunia
2. Timnas Jepang juga mengalahkan juara dunia 2010
Setelah keok 0-1 dari Kosta Rika di laga kedua grup E, Jepang kembali membuat kejutan di laga terakhir dengan mengalahkan juara dunia 2010, Spanyol.
Lebih komplit dari Jerman, Spanyol sendiri terbilang salah satu favorit juara di Piala Dunia 2022 karena bermaterikan pemain-pemain muda yang cukup mumpuni.
Namun, La Roja pun harus menelan kekalahan pahit dari Jepang secara comeback setelah sempat unggul 1-0 di babak pertama berkat gol Alvaro Morata (12').
Pada awal babak kedua, Jepang mencetak dua gol hanya dalam rentang waktu kurang dari lima menit lewat Ritsu Doan (48') dan Ao Tanaka (41').
Baca Juga: Timnas Jepang Bakal Buat Kroasia Rasakan Betapa Menakutkannya Semangat Samurai
3. Lolos ke 16 besar selaku juara grup E, menyingkirkan Jerman
Source | : | Berbagai sumber |
Penulis | : | Reno Kusdaroji |
Editor | : | Reno Kusdaroji |
KOMENTAR