Bercinta Ternyata Sangat Baik bagi Kesehatan, Ini 7 Manfaatnya

Muhammad Shofii Selasa, 11 Desember 2018 | 21:06 WIB
Ilustrasi bercinta (parenting.firstory.com)

Penting! Jangan Lupa lakukan Hal Ini Usai Bercinta dengan Pasangan

Bercinta sekali atau dua kali seminggu akan meningkatkan produksi immunoglobulin A 30 persen lebih banyak, sehingga sistem kekebalan tubuh kita meningkat.

Peneliti juga menemukan bahwa orang yang memiliki kehidupan seks aktif akan memiliki risiko lebih rendah terkena kanker, serangan jantung, dan stroke.

Di samping itu, seks juga obat untuk sakit demam dan flu.

4. Membakar kalori

Seperti olahraga, hubungan seks juga membuat tubuh membakar lemak dan kalori, yakni sekitar 96 kalori selama 20 menit bercinta.

Baca Juga : Cristiano Ronaldo Ungkap Tiga Rahasia agar Sukses Membentuk Tubuh yang Kuat

Dan seperti kita tahu, membakar kalori lewat olahraga adalah baik bagi tubuh kita.

5. Mengurangi rasa sakit

Pernahkah Anda melupakan rasa sakit Anda saat berhubungan seks?



Source : Kompas.com
Penulis : Muhammad Shofii
Editor : Muhammad Shofii
Video Pilihan