Awas, Makanan Tinggi MSG Bisa Buat Muka Jadi Bengkak dan Sembab

Katarina Erlita candrasari Sabtu, 15 Desember 2018 | 16:31 WIB
wajah bengkak (beauticate.com)

Jangan remehkan keajaiban melakukan senam wajah saat baru bangun tidur.

Kegiatan kecil ini ternyata membawa dampak besar bagi wajahmu.

Rutin melakukan senam wajah diyakini bisa melancarkan peredaran darah di wajah.

Selain itu basuhlah wajah dengan air dingin atau kompres menggunakan es batu yang dibalut handuk ke seluruh area wajah.

Bukan tanpa alasan, cara ini dinilai bisa membantu mengecilkan pembuluh darah pada wajah yang membuat muka tampak bengkak atau bengap.



Source : Hello Sehat
Penulis : Katarina Erlita candrasari
Editor : Nina Andrianti Loasana
Video Pilihan